Berita  

Parkir Mobil Konteiner Dijalan Raya Semakin Marak

Parkir Mobil Konteiner Dijalan Raya Semakin Marak

Pontianak, Media Patriot Indonesia

Sering parkirnya mobil konteiner yang bermuatan tinggi dijalan raya pada pagi, siang, hingga malam hari, tepatnya disekitar Jalan Komyossudarso dan Jalan Pakasih Kota Pontianak, 

Membuat arus lalu lintas merasa terganggu, pasalnya selain penyempitan jalan, merusak jalan, serta sangat rawan terjadinya kecelakaan, padahal sudah ada ketentuan larangan yang mengatur dari pemerintah setempat. Namun masalah ini sepertinya diabaikan oleh para sopir atau drever mobil konteiner tersebut, kemudian kurang mendapat perhatian serius dari pihak instansi terkait, terutama dari Dinas Perhubungan Kota Pontianak, karena dalam pengawasan dan penindakannya terkesan lemah.

Beberapa kalangan masyarakat pengguna jalan mempertatanyakan tentang minimnya tindakan 

Penertiban oleh petugas Lalu Lintas dan Angkutan Jalan {LLAJ} terhadap mobil konteiner yang kerap kali parkir di jalan raya, sampai menimbulkan kemacetan, apalagi pada pagi hari jam sibuk anak sekolah, mobil tersebut masih tetap jalan, padahal tidak diperbolehkan, sebab ada jam-jam tertentu mobil konteiner itu bisa berjalan,

Baca Juga  Kisaran 79 ASN dan P3K Di Rembang Terindikasi Sebagai Penerima Bansos PKH Dan Sebanyak 1371 KPM Mampu

Tapi sangat disayangkan peraturan yang sudah ada dinilai tidak berlaku, dan disinyalir adanya permainan dalam hal ini, sehingga terjadi pembiaran oleh pihak yang terkait, jadi yang dirugikan adalah masyarakat lain pengguna jalan, selain itu ada lagi kelihatan janggal yakni, berkaitan dengan farkir liar yang dipertanyakan legalitas juga setoran retribusinya dalam kegiatan farkir tersebut terangnya.

Sementara dari pihak yang berkompeten di Dinas Perhubungan Kota Pontianak ketika didatangi berapa kali  ke kantornya untuk dimintai tanggapan, selalu tidak berada ditempat, { Lai }

Penulis: Sulaiman Kabiro Kalimantan Barat Editor: Admin