Labuan Bajo SocioRun: Bangun Antusiasme dan Persiapan Menuju IFG Labuan Bajo Marathon 2024

Labuan Bajo SocioRun: Bangun Antusiasme dan Persiapan Menuju IFG Labuan Bajo Marathon 2024

Selain itu, Labuan Bajo SocioRun diselenggarakan dengan semangat membangun antusiasme dan kesadaran masyarakat akan pentingnya persiapan sebelum maraton. Kegiatan ini akan menjadi ajang persiapan dalam memperkuat dukungan publik untuk ajang lari bergengsi tersebut.

“Labuan Bajo SocioRun akan diselenggarakan sebanyak delapan kali di Jakarta, tiga kali di Bali, dan satu kali di Labuan Bajo. Acara ini mencakup kegiatan CFD Run, workshop seperti persiapan menghadapi lintasan di Labuan Bajo, dan Door2Door dengan melibatkan berbagai komunitas seperti RIOT, HOKA Running Club, Indorunners Bali, BUMN Runners, dan BRI Runners,” tutup Sistha.

Artikel ini juga tayang di VRITIMES

Baca Juga  BINUS Bersama PBB dan Pemerintah Indonesia Mendukung Inovasi Melalui Kompetisi Desain Prangko pada Peringatan Hari PBB