Kota Bekasi-MPI
Seorang pria bernama Muhammad Naufal Rahman (25) yang juga anak anggota DPRD Kota Bekasi, Arif Rahman Hakim, mengalanmi peristiwa tabrak lari oleh orang tak dikenal di kawasan Harapan Indah, pada Rabu, 9 November 2022.
Dalam video memperlihatkan kejadian itu diawali ketika ada sebuah mobil yang tengah melintas di lokasi. Namun secara tiba-tiba mobil tersebut dengan sengaja menabrakkan kendaraannya dengan sepeda motor yang ada di sampingnya, Muhammad Naufal Rahman mengatakan peristiwa itu bermula ketika dirinya bersama bibinya selepas berpergian dari arah cakung, Jakarta Timur.
Kemudian saat melintas dia terjebak kemacetan. Namun, ada satu mobil yang dibawa oleh pelaku secara tiba-tiba masuk menerobos jalan ungkap Muhammaf Nauval
“Sehingga, di saat saya sudah melintas lebih dulu di lokasi, mobil itu tengah dibawa oleh pelaku ngagetin saya dan hampir mau menabrak saya, kemudian saya lihatin, lalu dia (pelaku) buka kaca mobilnya saat itu pelaku ngatain saya dengan kata-kata kasar, seperti ‘dasar pribumi miskin”” yang di lontarkan pengendara itu punkaa Muhammad Naufal
Bambang Eki menambahkan yang disampaikan kepada awak media bahwa kejadian ini tabrak lari dan arogansi dari pelaku yang identitasnya belum diketahui.
Redaksi